Powered by Blogger.

Friday, April 29, 2016

Solar cell

Solar cell atau juga disebut panel surya merupakan peralatan elektrik yang prinsip kerjanya akan menghasilkan energi listrik dari cahaya matahari. Dalam kemjuan teknologi yang semakin modern panel surya sering digunakan pada lampu PLTS ( Pembangkit Listrik Tenaga Surya), lampu penerangan jalan tenaga surya, lampu rambu-rambu lalu lintas dll.
     solar sel juga merupakan alat semikonduktor yang terdiri dari sebuah  diode p-n junction, di mana, bila terkena cahaya matahari akan mampu mampu menciptakan energi listrik , nah energi listrik inilah nanti akan di alirkan ke daya beban. Pengubahan dari energi cahaya matahari menjadi litrik ini di namakan efek photovoltaic. Bidang riset berhubungan dengan sel surya dikenal sebagai photovoltai.
karena solar sel hanya di gunakan jika ada sinar matahari.  Solar sel dalam kebutuhannya hanya di gunakan sebagai charger. contoh : lampu jalan solar sel. Lampu ini menggunakan batarai sebagai sumber listriknya , tetapi juga menggunakan solar sel untuk memperoleh pasokan tambahan dari energi matahari, kemudian akan di tampung ke batrai . hal ini tentunya akan memperpanjang masa pakai batrai. dengan sistem mengcas dari energi solar sel tidak menetukan batarai akan menyala terus, batrai akan tetap menjadi drop cuman jangkanya akan lebih lama .
                    Keunggulan menggunakan solar sel adalah tentu yang pertrama adalah ramah lingkungan, Kenapa bisa begitu, Solar sel hanya memerlukan sinar dari matahari untuk menghasilkan listrik, tidak akan mengeluarkan emisi dan tidak memerlukan bahan bakar , itu dari segi lingkungan . sekarang dalam segi pemasangan dan perawatan, solar sel akan lebih mudah dalam perawatan maupun pemasangan instalasinya, karna solar seperti papa kaca yang mudah di letakan maupun di bersihkan.Kemudian dalam segi  biaya, solar sel relatif lebih terjangkau, semua ini tergantung dari kondisi keuangan masing2, ada yang berdaya tinggi dan ada yang berdaya sedang.

Previous
Next Post »

Note: Only a member of this blog may post a comment.